Resep Nasi Goreng Babat Iso Yang Lezat . untuk membuat nasi goreng seperti nasi goreng babat iso yang benar-benar enak/lezat ini sangatlah di butuhkan ke ahlian khusus, keahlian ini selain dari tanganan/ bakat kita juga resep khusus ..... hehehe...... untuk itu saya kasikan resep rahasia untuk membuat nasi goreng babat iso yang sangat lezat dan banyak di gemari banyak orang baik dari sekitar kita sampai manca negara
Berikut ini Resep Nasi Goreng Babat Iso Yang Lezat yang sudah masyhur dari zaman ke zaman dan kini sudah terdengar sampai manca negara:
A . Bahan Baku
- Pertama kita siapkan 2 piring nasi putih yang pero/ mawur
- 3 potong babat ( 1/5 kg)
- 3 potong iso bakar ( 1/5 kg)
- 5 udang hamter
- 3 potong hati sapi ( 1/5 kg)
- 1 sendok teh bumbu kaldu rasa sapi
- 7 butir cabai / lombok rawit / lombok setan
- 7 siung bawang putih
- 7 siung bawang merah
- 1/4 sendok teh mrico
- 3 sendok makan kecap manis
- 3 telor ayam
- 1 cuil tersasi udang
- garam secukup nya
- kemanggi ( untuk lalapan)
- kol daun( untuk lalapan )
- tomat buah(untuk lalapan)
- timun buah( untuk lalapan)
- krupuk udang( untuk lalapan)
- acar buah( untuk taburan)
- pisang buah ( untuk cuci mulut)
- bawang goreng ( untuk lalapan)
- minyak kelapa ( untuk menggoreng nya)
B. Cara membuat nya
- Pertama haluskan bawang merah, bawang putih, mrico, terasi, lalu di tumis hingga beraroma harum dan benar banar matang ( ingat jangan sampai gosong)
- Setelah benar benar matang sisihkan pinggir, masukan telor ( buat orak arik)
- masukan babat dan iso yang sudah matang dan udah di potong kecil kecil
- Masukan nasi putih dan bumbu bumbu lain yang sudah di sediakan tadi , ingat cabai nya / lombok nya di iris iris , lalu di orak arik t/ aduk aduk hingga merata dan meresap bumbu bumbu nya ... hehehe... jangan sampai gosong yaaa...........hehehe .... kalo udah benar benar bumbunya rata dan meresap terus di angkat dan siap di sajikan....
C. Cara menyajikan nya
Nasi yang sudah di goreng tadi yang sudah siap di sajikan , sebaikanya di sajikan selagi masih hangat , di masukan dalam piring, di taburi bawang goreng , kemanggi , timun buah , kol , krupuk dan acar buah.....jangan lupa untuk cuci mulut siapkan pisang buah oke......
Hehehehe...............itu tadi Resep Nasi Goreng Babat Iso Yang Lezat dan gurih ...... ayuooo....... bikin sendiri yaaaaa........... kalo gak ada waktu datang aja kemariiiiiii...... hehehehehe tar ku kasiiii............
Belum ada tanggapan untuk "Resep Nasi Goreng Babat Iso Yang Lezat"
Posting Komentar