Cara Membuat Kue Muffin Pisang Yang Enak dan Lezat

Cara Membuat Kue Muffin Pisang Yang Enak dan Lezat - kue ini bahan dasar nya tidak lain hanyalah dari pisang yang di  kombinasi dengan choco chips untuk taburan nya , hingga menghasilkan rasa yang lebih enaklagi dan memiliki tampilan yang menarik,  Bahan-bahan yang digunakan untuk membuat kue muffin pisang ini pastinya sangat mudah untuk kita dapatkan karena banyak terdapat dipasaran dengan memiliki harga yang cukup terjangkau. Selain itu, untuk membuat muffin pisang ini kita dapat membuatnya tapa harus menggunakan mixer. Kue ini dapat dijadikan sebagai makanan yang dapat mengganjal perut ketika sarapan pagi yang dipadukan dengan kopi hangat karena kue ini memiliki tekstur yang sangat padat. 
Cara- Membuat- Kue -Muffin- Pisang- Yang- Enak- dan- Lezat

Berikut ini Cara Membuat Kue Muffin Pisang Yang Enak dan Lezat:
A,  Bahan :
- 7 buah pisang yang matang di lumatkan
- 300 gram tepung terigu
- 300 gram susu bubuk 
- 3 telor kuning
- 1/2 sendok teh garam halus
-  250 gula pasir halus
- 300 gram butter
- 1/2 sendok teh baking powder
- 1/2 sendok teh soda kue
-  choco chips  secukup nya

B . Cara membuat nya:
- Pertama kita buat adonan , susu, margarin, butter, garam di aduk hingga rata
- Rebus dengan api sedang hingga hangat / mencair
- Kuning telor di kocok hingga rata , masukan tepung terigu, baking powder, soda kue, aduk rata
- Masukan pisang yang sudah di haluskan ke dalam adonan tersebut aduk rata
- Tuang rebusan susu ke dalam adonan campuran  aduk rata
- Tuang adonan kue tadi ke dalam cups, lalu di taburi choco chips di atas nya
- Panggang dalam oven dengan suhu 70 -90 derajat 30 - 50 menit
- Selanjut nya udah siap saji makan.....

Nah tu tadi Cara Membuat Kue Muffin Pisang Yang Enak dan Lezat, buat yang banyak yuooooo...... hehehe.......... tar bagi bagi untuk sedekah ..... hehehe.....




Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Cara Membuat Kue Muffin Pisang Yang Enak dan Lezat"

Posting Komentar